== Selamat Datang Di Website Pemerintah Desa Brangol == == Pelayanan Surat Ke Kantor Desa Harap Membawa Foto Copy KK dan KTP == == Bayarlah PBB Tepat Pada Waktunya ==

Artikel

Semangat Kerja Bhakti

14 Juni 2022 06:04:59  Administrator  641 Kali Dibaca  Berita

brangol.desa.id Bertepatan hari Minggu kemarin, 12 Juni 2022 Perangkat Desa dan Masyarakat Warga RT 01 RW 01 Dusun Puntuk melakukan kegiatan kerja bhakti membersihkan aliran air.

Kerja bhakti merupakan salah satu wujud dari kegiatan gotong royong antar warga masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan sekitar.

Kegiatan membersihkan saluran air dilakukan untuk menciptakan lingkungan yang sehat, bebas dari kototan, sampah dan rumput, pohon yang sudah rimbun. Dengan lingkungan yang sehat kita tidak mudah terserang penyakit. Kebersihan lingkungan juga berpengaruh terhadap kenyamanan, keindahan, keasrian lingkungan.

Kepala Desa Brangol Harun Alrasyid mengatakan "Tujuan dari kerja bakti adalah untuk menjaga lingkungan agar tetap bersih dan menjaga kelestarian lingkungan serta sumber daya alam yang ada". Karena dimusim panca roba seperti ini banyak penyakit yang timbul, sehingan dengan mengadakan kegiatan seperti ini setidaknya kita bersama-sama mengurangi sumber penyakit dari lingkungan yang kotor.

 

Warga Brangol
14 Juni 2022 06:36:55
Semoga dengan adanya kegiatan ini masyarakat semakin sadar akan pentingnya kebersihan lingkungan serta semakin kompak dalam menjaga kebersihin lingkungan.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Agenda

 Statistik

 Arsip Artikel

 Sinergi Program

KPU NGAWI LAPOR
PPID

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jln. Tawang No. 01 Dusun Puntuk
Desa : Brangol
Kecamatan : Karangjati
Kabupaten : Ngawi
Kodepos : 63284
Telepon :
Email : brangol@ngawikab.id

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:771
    Kemarin:1.224
    Total Pengunjung:1.104.530
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.97.14.84
    Browser:Tidak ditemukan

 Facebook Desa