== Selamat Datang Di Website Pemerintah Desa Brangol == == Pelayanan Surat Ke Kantor Desa Harap Membawa Foto Copy KK dan KTP == == Ingat 14 Februari 2024, Gunakan Hak Pilih Kita, Satu Suara Menentukan Masa Depan Bangsa ==

Artikel

Bupati Ngawi Mantu

12 Agustus 2022 20:11:51  Administrator  394 Kali Dibaca  Berita Ngawi

Brangol.desa.id - Dalam rangka mempersiapkan kegiatan ‘Mas Bupati Ngawi Mantu’, bakalan diadakan pendataan pasangan yang akan menjadi pasangan nikah.

Sesuai dengan Surat Edaran dengan nomor 451/503/404.101.3/2022 yang dikeluarkan Setda Kabupaten Ngawi Moch Sodiq, pada tanggal 10 Agustus 2022 dengan ketentuan diutamakan pasangan suami istri dengan keterbatasan ekonomi yang belum memiliki buku nikah / akte nikah atau belum tercatat secara sah dalam administrasi kependudukan dan bukan pasangan poligami.

Pendataan dan verifikasi pasangan tersebut supaya berkoordinasi dengan Kepala KUA dan Kepala Desa setempat.

RENCANA KEGIATAN BUPATI MANTU

A.PELAKSANAAN KEGIATAN

1.Rangkaian agenda "Mas Bupati Ngawi Mantu" dilaksanakan pada Tanggal 24 s/d 29 Oktober 2022 dengan jumlah minimal 664 (enam ratus enam puluh empat) pasang temanten dengan keterangan sebagai berikut:

a. Tanggal 17 s/d 28 Oktober 2022 pelaksanaan akad nikah di Pengadilan Agama Kabupaten Ngawi (untuk Itsbat Nikah) dan di KUA (untuk Akad Nikah secara umum).

b.Hari Sabtu 29 Oktober 2022,acara "Resepsi Pernikahan" yang dilaksanakan mulai pukul 08.30 WIB dengan seluruh pasangan temanten dengan tempat sebagai berikut:

1).64 (enam puluh empat) dilaksanakan di pendopo Wedya Graha Kabupaten Ngawi.

2).Sisanya dilaksanakan di masing-masing Kecamatan sesuai dengan domisilinya.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Agenda

 Statistik

 Arsip Artikel

 Sinergi Program

KPU NGAWI LAPOR
PPID

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jln. Tawang No. 01 Dusun Puntuk
Desa : Brangol
Kecamatan : Karangjati
Kabupaten : Ngawi
Kodepos : 63284
Telepon :
Email : brangol@ngawikab.id

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:470
    Kemarin:1.473
    Total Pengunjung:603.031
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.116.62.45
    Browser:Mozilla 5.0

 Facebook Desa